AMBON-Pleno rekapitulasi penghitungan suara pemilu legislatif (pileg) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku akhirnya menetapkan hasil rekapitulasi penghitungan suara calon Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dari Kota Tual, Minggu (27/4). Penetapan hasil rekapitulasi perolehan suara calon anggota DPD ditetapkan Ketua KPU Maluku, Musa L Toekan disaksikan Komisioner Badan ...
Read More »KPU Maluku Akhirnya Buka Kotak Suara KPU Tual
Perolehan Suara DPR RI Belum Disahkan AMBON-Komisi Pemilihan Umumi (KPU) Provinsi Maluku, akhirnya membuka kotak suara milik KPU Kota Tual, dalam rapat pleno rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara Pemilu Legislatif (Pileg) di Kantor KPU Maluku, Minggu (27/4). Sehari sebelumnya KPU terpaksa menghentikan rapat pleno karena ditemukan adanya pelanggaran prosedur ...
Read More »KPU Maluku Bentuk Tim, Hitung Ulang Hasil Pleno KPU Tual
AMBON-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku, Sabtu (27/4) malam membentuk tim untuk menghitung ulang dibawah satu tingkat hasil pleno rekapitulasi perolehan suara Pemilu Legislatif (Pileg) yang ditetapkan KPU Kota Tual. Tim tersebut terdiri dari KPU Kota Tual, Panwaslu Kota Tual, para saksi 12 partai politik dan calon anggota DPD RI. Pekerjaan ...
Read More »Pleno Rekapitulasi Dipindahkan ke Kantor KPU Maluku
AMBON-Rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara pemilihan legislatif (pileg) tingkat provinsi Maluku yang sebelumnya dilakukan di Hotel Natsepa Ambon, sejak Minggu (27/4) akan dipindahkan ke Aula Kantor KPU Maluku.
Read More »17 TPS Gelar Pencoblosan Ulang di Maluku
AMBON -Dua Kabupaten di Maluku yakni Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT)Maluku dan Kabupaten Maluku Tengah, Sabtu (26/4) menggelar pemungutan suara ulang di 17 TPS di dua Kabupaten tersebut. Di Kabupaten Maluku Tengah, terdapat 8 TPS yang menggelar pemungutan suara ulang di 2 Kecamatan yakni Kecamatan Banda dan Kecamatan ...
Read More »Hari Ini, 9 TPS di Seram Bagian Timur Coblos Ulang
AMBON –Pemungutan suara ulang (PSU) di dua Kecamatan di Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) Maluku, Sabtu (26/4) hari ini digelar. Sebelumnya Komisi Pemilihan Umum (KPU) menjadwalkan pencoblosan ulang di 8 TPS di 2 Kecamatan sedianya digelar Jumat (25/4). Ketua KPU Maluku, Musa L Toekan kepada wartawan di Ambon, Sabtu siang ...
Read More »KPU Sahkan Hasil Rekapitulasi Suara DPD Dari Buru Selatan
AMBON-Setelah mengesahkan hasil rekapitulasi perolehan suara pemilihan legislatif (pileg) DPR RI dari Kabupaten Buru Selatan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku kembali merekapitulasi hasil pileg untuk perolehan suara anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dari kabupaten tersebut, Sabtu (26/4). Rekapitulasi penghitungan suara disahkan Ketua KPU Maluku, Musa L Toekan disaksikan anggota Bawaslu ...
Read More »Hasil Pileg DPR RI Dari Buru Selatan Disahkan
AMBON-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku melanjutkan rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara pemilu legislatif (pileg) di Hotel Natsepa Ambon, Sabtu (26/4). Dihari ketiga proses rekapitulasi, KPU Maluku telah merampungkan hasil pileg DPR RI dari Kabupaten Buru Selatan, proses penetapan hasil rekapitulasi ini disaksikan Bawaslu Maluku, dan seluruh saksi Partai Politik Berikut ...
Read More »Rekap Hari ketiga, KPU Maluku Pleno Pileg Bursel
AMBON– Hari ketiga rapat pleno Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku menggelar rekapitulasi dan penghitungan suara untuk Kabupaten Buru Selatan, di Hotel Natsepa, Ambon, Sabtu, (26/4). KPU Maluku memastikan rekap Kabupaten Buru Selatan akan berjalan untuk DPRD Maluku, DPR dan DPD RI. Meski terlambat hampir dua jam dari waktu yang ditentukan ...
Read More »Delapan TPS di Banda dan Teluti,Malteng Gelar PSU
AMBON-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Maluku Tengah (Malteng) Sabtu (26/4) menggelar pemungutan suara ulang (PSU) di delapan Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kecamatan Banda dan Kecamatan Teluti. Masing –masing empat TPS di Desa Pulau Run Kecamatan Banda, dan empat TPS di Desa Tehua Kecamatan Teluti Kabupaten Malteng. Pelaksanaan PSU digelar ...
Read More »